JOB DESK seorang Technical Support
Tugas utama dari Technical Support
adalah sebagai berikut:
- Memastikan komputer yang dipakai user bisa berjalan sebagaimana mestinya.
- Memastikan bahwa komputer yang dipakai terhubung ke jaringan dan bisa berkomunikasi semestinya
- Memastikan bahwa aplikasi yang digunakan user berjalan sebagaimana mestinya
- Memastikan bahwa data-data yang dimiliki oleh user yang didalam komputer tidak bisa dibaca dan diambil oleh orang tanpa ijin.
- Memperbaiki komputer user yang rusak dalam waktu yang sesingkat-singkatnya.
- Melakukan update secara berkala baik system operasi maupun system aplikasi yang dipakai oleh user
- Melakukan backup data
- Mengembalikan atau merestore data dari backup system jika terjadi masalah
- Memastikan system pendukung seperti printer, scanner berjalan sesuai yang diinginkan
- Instal dan konfigur anti virus
- Scan dan bersihin virus
- Buat dokumentasi teknis
- Mengecek dan memperbaiki jaringan komputer yang bermasalah
- Pasang UPS
- Mengatur pengaturan pada browser
- Paham prinsip kerja switch, router dan hub
- Bisa membuat kabel network atau kabel data
- Bisa membedakan kabel data yang berfungsi baik dan yang tidak
- Paham dasar-dasar jaringan komputer
- Menguasai dan mengerti aplikasi Office, seperti Word, Excel, Powerpoint dan email
- Membantu melakukan perawatan rutin seluruh hardware.
- Membantu melakukan pengecekan dan menjaga software-software yang terpasang di komputer, termasuk jaringan (LAN) dan server sehingga dapat berjalan dengan sempurna.
- Membantu menyelesaikan/perbaikan hardware dan jaringan secara dini (trouble shooting) dan melapor kepada atasannya bila terdapat komponen yang harus diperbaiki/diganti.
- Melaporkan kepada atasannya bila ada software/sistem aplikasi yang bermasalah termasuk tindakan yang perlu diambil sebatas kewenangan yang diberikan oleh vendor.
- Membantu menyiapkan proses pengajuan pengadaan hardware dan atau software.
- Perbaiki dan maintenance ke klien
- Memiliki Keterampilan Interpersonal, Persentasi, Follow Up dan Negosiasi yang baik.
- Melakukan survey ke lokasi pelanggan.
- Menangani technical support, network security dan network system di sisi pelanggan dan BTS.
- Siap bekerja lembur di kantor/di pelanggan saat jadwal padat
- Memahami konfigurasi Basic Mikrotik , Wireless Outdoor/Indoor.
- Membangun dan mengembangkan team technical support.
- Pemasangan antenna dan mengarahkan ke BTS
- Mengontrol dan mengatur penyelenggaraan Support terhadap layanan internet, harware, software, dan jaringan sehubungan dengan layanan internet pada client
- mengidentifikasi permasalahan dalam ruang lingkup jaringan Kompt. pada layanan Internet
- memahami mengenai proses instalasi, upgrade, trouble shooting komputer hardware, switch, router dan access point, mikrotik dan cisco.
- Mencatat Log Aktifitas Support pada layanan Internet
- Membuat dan memperbarui dokumentasi terhadap sistem jaringan komputer dan support layanan internet untuk dapat menjadi refrensi apabila terjadi gangguan
- Mengatur dan mengelola Sistem Informasi meliputi jaringan komputer, hardware dan software.
- Monitoring dan Mengecek Network di POP, User, CCTV
- Upgrade firmware Baik di POP maupun user
- Memastikan link distribusi ke client berjalan baik.
Comments